-->

Cara Membuat Tangkringan Burung

Cara Membuat Tangkringan Burung - Burung merupakan salah satu hewan yang sering menjadi hewan yang banyak dipelihara di rumah, ketika anda ingin memlihara burung di rumah, maka persiapan segala sesuatunya harus dipersiapkan dengan baik. Baik berupa kandang, makanan dan lain sebagainya. Salah satu perlengkapan kandang yang harus dipasang adalah tangkringan, banyak sekali jenis dan bentuk tangkringan yang dijual dipasaran, namun apabila anda ingin membuatnya sendiri berikut ini informasinya.

Kali ini kita akan membahas tentang cara membuat tangkringan burung. Dalam pembuatan tangkringan burung ini bahan utama yang dibutuhkan adalah sebagai berikut:

- Ranting Pohon
- Gergaji
- Alat Ukur Meteran
- Cat
- Kuas

Untuk mendapatkan ranting pohon ini adalah dengan cara melihat langsung pada pohon - pohon seperti mangga, jambu dan lain sebagainya. Pilihlah bentuk ranting sesuai dengan yang diinginkan. Apabila alat dan bahan diatas sudah siap, anda dapat memulai proses pembuatan tangkringan burung ini. Adapun langkah - langkahnya adalah sebagai berikut:

1. Pengukuran Kandang
Ketika anda ingin membuat tangkringan burung, maka anda juga harus mengetahui berapa ukuran kandang tesebut, karena dengan mengetahui ukurannya maka kita dapat menentukan jenis dan model tangkringan yang cocok di pasang. 

2. Pemotongan Bahan
Apabila ranting pohon sudah didapatkan, tentunya ranting tersebut masih belum rapi serta ukurannya tidak sesuai, oleh karena itu perlu dilakukan pemotongan. Caranya adalah dengan menggunakan gergaji, potonglah pada area yang sudah ditentukan dan sudah dilakukan pengukuran sebelumnya.

3. Perapian
Agar tangkringan yang dibuat lebih menarik, rapikan permukaan ranting pohon tersebut. Agar nanti ketika ingin dilakukan pengecetan mudah.

Baca Juga:
4. Pengecetan
Jika ranting pohon tersebut sudah rapi, langkah selanjutnya adalah dengan cara melakukan pengecatan. Sesuaikan warna cat tersebut dengan warna kandang burung supaya mempunyai keserasian. 

Cara Membuat Tangkringan Burung
Cara Membuat Tangkringan Burung
Untuk membuat tangkringan burung ini mudah sekali, bahan - bahan yang dibutuhkan juga sangat mudah dijumpai sehari - hari. Demikian informasi mengenai cara membuat tangkringan burung, diharapkan dengan adanya informasi ini dapat menambah wawasan anda tentang tips pembuatan tangkringan burung paling mudah, bentuk tangkringan burung, tangkringan burung dari ranting pohon.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel