-->

Cara Merawat Door Closer Agar Tidak Cepat Rusak

Cara Merawat Door Closer Agar Tidak Cepat Rusak - Door closer merupakan salah satu alat yang dapat digunakan agar pintu dapat menutup sendiri. Sama halnya dengan alat lainnya, door closer ini juga dapat mengalami kerusakan. 

Jenis kerusakan door closer ini banyak sekali seperti berat saat dibuka, tidak bisa menutup sendiri, komponen lepas, dan masih banyak lagi yang lainnya. Agar door closer yang anda gunakan tidak cepat rusak, maka anda perlu melakukan perawatan.

Kali ini kita akan memberikan beberapa tips bagaimana cara merawat door closer agar tidak cepat rusak yang dapat anda ikuti.

1. Memilih Door Closer Berkualitas
Saat ini banyak sekali dipasaran jenis door closer, masing - masing jenis mempunyai keunggulan tersendiri. Agar door closer tersebut tidak cepat rusak, maka sebaiknya pilihlah merk door closer yang sudah terbukti kualitasnya.

2. Pemasangan yang Benar
Pemasangan yang salah juga dapat mengakibatkan door closer cepat rusak, maka dari itu dalam memasang door closer ini harus dilakukan dengan benar. Ikutilah tutorial tentang cara memasang door closer pada artikel sebelumnya.

3. Penggunaan yang Sesuai Aturan
Jika door closer sudah terpasang, anda haruslah menggunakannya sesuai aturan. Karena penggunaan yang berlebihan akan membuat door closer cepat rusak.

Baca Juga:

4. Pengisian Minyak yang Ada di Dalam Door Closer
Di dalam door closer terdapat minyak. Maka dari itu jangan sampai minyak yang berada di dalam door closer tersebut habis, jika habis maka akan menimbulkan berbagai permasalahan seperti munculnya suara dan berat saat dibuka.
Cara Merawat Door Closer Agar Tidak Cepat Rusak
Cara Merawat Door Closer Agar Tidak Cepat Rusak


Tentunya masih ada lagi tentang cara merawat door closer agar tidak cepat rusak, namun beberapa hal diatas adalah yang umum dilakukan. Demikian informasi mengenai cara perawatan door closer yang baik dan benar semoga dengan adanya informasi ini dapat menambah wawasan anda tentang tips merawat door closer.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel